judul : edgar & ellen(si kembar nakal), nod's limbspengarang : charles ogden
penerbit : matahati
kenakalan edgar sama ellen emang kagak ada habisnya.....
kali ini edgar ellen mengalami petualangan ruar biasa di kota mereka, yaitu nod's limbs.
ceritanya berawal dari aktor blake glid yang nggak sengaja menemukan surat wasiat dari augustus nod, pendiri kota nod's limbs, yang bakalan mewariskan potongan tubuh patung emas bagi siapapun yang menemukannya. nah....dari sinilah edgar ellen memanfaatkan kesempatan ini untuk menyelamatkan rumah mereka yang disita oleh keluarga knightleigh dan menolong pet, binatang peliharaan mereka yang sedang sekarat. disini, edgar ellen harus adu cepat menganalisis melawan para warga serta stephanie knightleigh, saingan terbesar ellen
sampai akhirnya edgar ellen bisa memecahkan pesan augustus nod dari miles knightleight, adik stephanie sendiri
dan akhir dari cerita ini sangatlah menegangkan....si kembar menguak rahasia augustus nod dan mengubah kota nod's limbs selamanya....
novel ini cukup menyenangkan dan mengasyikkan untuk dibaca

Tidak ada komentar:
Posting Komentar